Rangkaian op amp, umumnya tersusun atas beberapa stage, yang saya pahami antara lain:
1. stage input: berupa differential pair
2. stage penguatan tambahan: bebas, barangkali yang simpel adalah penguat common emitter?
3. stage ahir: impedansi rendah, misalnya push-pull amplifier.
Ketiga stage ini saya buatkan versi sederhananya dalam PCB seperti di foto ini:
Rangkaian Op Amp dengan PNP 9012 dan NPN 9013 |